Tentang Kami
Madrasah Tsanawiyah Ma’arif NU 1 Kemranjen Banyumas merupakan lembaga pendidikan yang mempunyai sejarah panjang. Jauh sebelum didirikannya, sekitar tahun 1925 Masehi di desa Sirau telah berdiri sebuah pesantren yang diasuh oleh Bapak K.H. Moh. Muqri Bin H. Moh. Nur dengan beberapa santri tidak han...
Statistik
👨🎓 Siswa Aktif
570
👨🏫 Guru & Staff
43
🏆 Prestasi
25+
🏫 Ruang Kelas
21
Visi & Misi
🎯
Visi
Generasi Muttaqin, Unggul Dalam Prestasi, Terampil dan Mandiri.
🚀
Misi
1. Membentuk insan yang berpegang teguh pada ajaran Islam Ahlussunah wal Jama’ah.
2. Mewujudkan pendidikan yang mampu mencetak insan yang cerdas dan unggul dalam prestasi baik akademik maupun non akademik.
3. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif untuk mengoptimalkan potensi yang dimiliki murid.
4. Mempersiapkan murid untuk memiliki kecakapan hidup dan mampu berinteraksi sosial secara baik.
5. Mempersiapkan murid untuk dapat hidup berdiri sendiri tidak bergantung pada orang lain.